Selasa, 01 Oktober 2013

Ayah

Engkaulah nafasku, yang menjaga di dalam hidupku
kau ajarkan aku menjadi yang terbaik


Kau tak pernah lelah, sebagai penumpang dalam hidupku
kau berikan aku semua yang terindah


Aku hanya memanggilmu ayah
di saatku kehilangan arah
Aku hanya mengingatmu ayah
jika aku tlah jauh darimu :)


Di setiap saat ku mendengar lagu itu, aku slalu merindukan sosok ayah yang ingin sekali ku peluk erat, ingin sekali rasanya bertemu ayah dimana pun dan kapan pun.
Tapi apakah itu akan terjadi ?
Ayah ku sudah tenang di surga, aku di sini hanya bisa mendoakan ayah di sana :"
Ayah ku ingin kau tau, aku sangat merindukan kehadiranmu, aku sayang ayah aku cinta ayah :"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar